Masyarakat beserta pemerintahan desa melaksanakan gotong royong membersihkan selokan dan pengangkatan tanah lumpur serta batu yang akan menyebabkan terjadinya banjir di musim penghujan di Desa Setia, Kecamatan Pahae Jae, Kabupaten Tapanuli Utara, Sumut. Rabu (08/Juli/2020).